Electric Scooter for Kids Ontario California

Electric Scooter for Kids Ontario California

Matematika 4. Hasil penjualan koperasi sekolah bulan Januari dan Februari disajikan dalam diagram batang M a. berikut. b 960.0001 8. 955.000 950.000 Hasil Penjualan (Rupiah) 945.000 0 IV 11 Pekan Februari Januari llustrator: Zain Mustaghfir Selisih antara rata-rata hasil penjualan bulan Januari dan Februari sebesar .... Rp A 2.000,00 c. Rp2.750,00 b. Rp2.500,00 d. Rp3.000,00





plis kasi cara nya ya​

4. Hasil penjualan koperasi sekolah bulan Januari dan Februari disajikan dalam diagram batang M a. berikut. b 960.0001 8. 955.000 950.000 Hasil Penjualan (Rupiah) 945.000 0 IV 11 Pekan Februari Januari llustrator: Zain Mustaghfir Selisih antara rata-rata hasil penjualan bulan Januari dan Februari sebesar .... Rp A 2.000,00 c. Rp2.750,00 b. Rp2.500,00 d. Rp3.000,00





plis kasi cara nya ya​

Selisih rata-rata hasil penjualan bulan Januari dan Februari adalah Rp 2.750.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diagram batang merupakan salah satu bentuk penyajian data. Tujuan dari dibuatnya diagram batang ialah agar pembaca lebih mudah memahami data yang disajikan.

Diketahui:

  • Hasil penjualan bulan Januari pekan 1 = Rp 950.000
  • Hasil penjualan bulan Januari pekan 2 = Rp 956.000
  • Hasil penjualan bulan Januari pekan 3 = Rp 946.000
  • Hasil penjualan bulan Januari pekan 4 = Rp 950.000
  • Hasil penjualan bulan Februari pekan 1 = Rp 954.000
  • Hasil penjualan bulan Februari  pekan 2 = Rp 958.000
  • Hasil penjualan bulan Februari  pekan 3 = Rp 949.000
  • Hasil penjualan bulan Februari pekan 4 = Rp 952.000

Ditanya:

Selisih rata-rata hasil penjualan bulan Januari dan Februari?

Jawab:

Rata-rata bulan Januari = (Rp950.000+Rp956.000+Rp946.000+Rp950.000)/4

Rata-rata bulan Januari = Rp 950.500

Rata-rata bulan Fbruari = (Rp954.000+Rp958.000+Rp949.000+Rp952.000)/4

Rata-rata bulan Februari = Rp 953.250

Selisih bulan Januari dan Februari = Rp 953.250-Rp 950.500

Selisih bulan Januari dan Februari = Rp 2.750

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang rata-rata pada brainly.co.id/tugas/2500835

#BelajarBersamaBrainly

[answer.2.content]